
Diinformasikan kepada seluruh calon peserta didik SMAN 1 Banjar Agung Tahun Pelajaran 2022/2023, bahwa:
1. Pengumuman secara resmi peserta didik yang diterima di satuan pendidikan dilakukan secara Online pada tanggal 8 Juli 2022 pukul 12.00 WIB.
2. Daftar Ulang pada satuan pendidikan (di sekolah) tanggal 12 – 14 Juli 2022 pukul 08.00 WIB sampai dengan pukul 12.00 WIB dengan membawa data-data yang diperlukan sesuai kebutuhan sekolah.
3. Apabila sampai batas waktu yang ditentukan calon peserta didik tidak melakukan Daftar Ulang / Lapor Diri, maka calon peserta didik dinyatakan mengundurkan diri.
HASIL PENGUMUMAN
Berdasarkan Surat Keputusan Kepala Sekolah SMAN 1 Banjar Agung Nomor : 800/02165/III.I/SMAN 1 BA/DP-18A/2022 tentang Hasil Seleksi Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) SMAN 1 Banjar Agung Tahun Pelajaran 2022/2023.
Berikut Surat Keputusan dan Lampiran Hasil Seleksi PPDB SMAN 1 Banjar Agung Tahun Pelajaran 2022/2023.
LAMPIRAN DAFTAR NAMA SISWA : DOWNLOAD